Selasa, 03 Februari 2015

Cara Mencangkok Tanaman Rambutan (Cangkok Wit Rambutan) Cara Mencangkok Tanaman Rambutan (Cangkok Wit Rambutan)

1.Pertama siapkan PISAU atau alat apapun yang tajam yang dapat untuk meng-kuliti kulit luar Pohon rambutan
(untuk bagian atas)

(untuk bagian bawah)
Caranya tekan PISAU kebatang Pohon Rambutan kemudian putar PISAU secara meningkar. Lakukan hal tersebut secara 2X untuk menandai batang yang akan dicangkok. (catatan batang yang akan dicangkok harus tidak terlalu muda)
2.  Kemudian sayat diantara dua bagian yang telah ditandain oleh PISAU.

 3.    Kemudian buang kulit tersebut. Kemudian keringkan hasil sayatan tersebut. (saya menyarankan keringkan dalam waktu 1-3 hari agar batang yang telah disayat menjadi kering sepenuhnya)





(Peneringan dalam 2 hari)










1 komentar :